KPU PESAWARAN – KPU Kabupaten Pesawaran Pada Hari Sabtu (08/2020) telah melaksanakan Tes Wawancara bagi Calon Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan di hari Pertama, Peserta Tes pada hari Sabtu terdiri dari Kecamatan Gedong Tataan di Sesi Pertama di mulai Pukul 08.30 s/d 11.30 WIB, Kecamatan Negeri Katon dijadwalkan Pukul 12.15 s/d 15.15 WIB, Kecamatan Tegineneng dijadwalkan Pukul 15.30 s/d 18.30, dan Sedangkan Way lima dijadwalkan Pukul 19.00 s/d 23.00 WIB, jadi di hari Pertama Terdiri dari 4 Kecamatan dan Peserta berjumlah 40 Orang.